Nama Majalah
Super Girl
Jenis majalah
Fashion and beauty magazine
Deskripsi
Majalah ini berisi tentang fashion yang simple tapi tetap up to date. Majalah ini memberikan saran tentang cara memadu-padankan make-up dan berbagai fashion item, misalnya: tas ,baju, sepatu, aksesoris dll.
Mission statement “Fashion for passion”
Majalah ini sangat dibutuhkan masyarakat karena fashion selalu berkembang seiring zaman, tidak akan pernah ada habisnya. Apalagi di zaman sekarang ini fashion sudah menjadi kebutuhan utama khususnya bagi generasi muda.
Terbit
Setiap bulan
Rubrik khusus
Rubrik ini berisi dengan topic-topic yang berbeda setiap bulannya. Misalanya untuk bulan ini kami akan membahas tentang Traveling Issue sebagai topic khusus.
- Feature and Headline
· Super Girl favorite place
· Best place in
· Reality from Traveler
Rubrik Umum
Rubrik ini berisi tentang hal-hal yang menjadi ciri khas majalah ini, dengan kata lain rubrik ini pasti ada setiap bulannya. Rubrik umum untuk majalah super girl ini adalah :
- Fashion
· Super Girl Cover
a. Mix and Match
b. Smart shupper
c. Trendsetter
d. Fashion Item
e. Fashion Tips
f. Trend Alert
g. Style Icon
2. Gorgeousness and Health
· Beauty Item
· Beauty Tips
3. Daily life
· Couple of the month
· Super Quiz
· Super Question, Super Answer
· Super Zodiac
4. Entertainer
·
· The Hits
· Gossip
Target Audience
- Age: 15-21
- Gender: female
- Social economic strata (SES): A,B,C
- Deskripsi : anak muda yang suka bergaul, menyukai fashion dan up to date.
Mechanical detail
- Ukuran majalah : B5
- Isi (banyak halaman) : ± 50
- Binding : Jilid majalah
- Kertas: cover (Art Carton glossy) dan isi (Art Paper)
- Kolom : 2-3 kolom
- Font :
· Headline: Menggunakan font yang bervariasi sesuai dengan tema bulananya.
· Untuk isi keseluruhan: arial
- Perbandingan antara gambar dan text: lebih didominasi oleh gambar, karena banyak contoh-contoh gambar fashion dan iklan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar